Resep Cara Membuat Soto Daging Sapi - Wisata

Breaking

Post Top Ad

Post Top Ad

Tuesday, July 30, 2013

Resep Cara Membuat Soto Daging Sapi


Resep Cara Membuat Soto Daging Sapi. Sista, kali ini ayuk kita mencoba membuat soto daging yang pastinya enak dan lezat. Soto daging ini bisa menjadi sarapan pagi ataupun saat makan malam bersama keluarga tercinta dirumah.






Bahan :

400 gr daging sengkel potong kotak kecil
2 batang serai memarkan
8 buah daun jeruk buang tulang daunnya
1500 ml kaldu rebusan daging
1 1/2 sendok makan garam

Related Posts

No comments:

Post a Comment

Post Top Ad